Game Action Online PC 2024 – Bermain game yang banyak aksinya bisa terasa menyenangkan. Apalagi kalau dengan kombat yang seru dan dunia yang menarik untuk dijelajah. Sehingga gamer tidak akan merasa bosan karena game-nya sendiri cukup menantang.
Game action mengedepankan interaksi pemain dalam bentuk tantangan fisik dan koordinasi tangan beserta mata. Setidaknya penjelasan secara resminya seperti itu. Ditambah, kini dengan lumrahnya internet, banyak game action yang juga bisa dimainkan secara online.
Berbekal penjelasan tersebut, kira-kira apa saja yang menarik untuk jadi rekomendasi game action terutamanya online dan platform-nya ada di PC? Berikut adalah beberapa pilihan game action yang patut kamu coba di tahun 2024.
Sedikit catatan: List game yang masuk ke rekomendasi kali ini merupakan game yang mengandung unsur action dan setidaknya mempunyai elemen online baik berupa co-op ataupun local multiplayer.
Daftar isi
Rekomendasi Game Action Online PC 2024
Berikut adalah list yang bisa kalian coba selami, sekiranya ada game yang cocok dengan kalian:
1. Elden Ring
- Developer: FromSoftware
- Publisher: Bandai Namco Entertainment
- Tanggal rilis: 25 februari 2022
2. Monster Hunter World
- Developer: Capcom
- Publisher: Capcom
- Tanggal rilis: 9 Agustus 2018
3. Payday 2
- Developer: Overkill Software
- Publisher: 505 Games
- Tanggal rilis: 13 Agustus 2013
4. Genshin Impact
- Developer: miHoYo
- Publisher: HoYoverse
- Tanggal rilis: 28 September 2020
5. Wo Long Fallen Dynasty
- Developer: Team Ninja
- Publisher: Koei Tecmo
- Tanggal rilis: 3 Maret 2023
6. Untitled Goose Game
- Developer: House House
- Publisher: Panic Inc.
- Tanggal rilis: 20 September 2019
7. Dead by Daylight
- Developer: Behaviour Interactive
- Publisher: 505 Games
- Tanggal rilis: 14 Juni 2016
8. Grand Theft Auto Online
- Developer: Rockstar North
- Publisher: Rockstar Games
- Tanggal rilis: 14 April 2015
9. Minecraft
- Developer: Mojang Studios
- Publisher: Xbox Game Studios
- Tanggal rilis: 18 November 2011
10. Diablo IV
- Developer: Blizzard Team 3
- Publisher: Blizzard Entertainment
- Tanggal rilis: 5 Juni 2023
11. Fall Guys
- Developer: Mediatonic
- Publisher: Epic Games
- Tanggal rilis: 4 Agustus 2020
12. Palworld
- Developer: Pocket Pair
- Publisher: Pocket Pair
- Tanggal rilis: 19 Januari 2024
13. Granblue Fantasy: Relink
- Developer: Cygames
- Publisher: Cygames
- Tanggal rilis: 1 Februari 2024
14. Naraka: Bladepoint
- Developer: 24 Entertainment
- Publisher: NetEase Games Montreal
- Tanggal rilis: 11 Agustus 2021
15. The Elder Scrolls V: Skyrim
- Developer: Bethesda Game Studios
- Publisher: Bethesda Softworks
- Tanggal rilis: 11 November 2011
16. Starfield
- Developer: Bethesda Game Studios
- Publisher: Bethesda Softworks
- Tanggal rilis: 6 September 2023
17. Dark Souls III
- Developer: FromSoftware
- Publisher: Bandai Namco Entertainment
- Tanggal rilis: 12 April 2016
18. Honkai Impact 3rd
- Developer: miHoYo
- Publisher: HoYoverse
- Tanggal rilis: 1 November 2017
19. Goat Simulator 3
- Developer: Coffee Stain North
- Publisher: Coffee Stain Publishing
- Tanggal rilis: 17 November 2022
20. Omega Strikers
- Developer: Odyssey Interactive
- Publisher: Odyssey Interactive
- Tanggal rilis: 27 April 2023
21. Brawlhalla
- Developer: Blue Mammoth Games
- Publisher: Ubisoft
- Tanggal rilis: 17 Oktober 2017
22. Fortnite
- Developer: Epic Games
- Publisher: Epic Games
- Tanggal rilis: 25 Juli 2017
23. Hades
- Developer: Supergiant Games
- Publisher: Supergiant Games
- Tanggal rilis: 17 September 2020
24. Remnant 2
- Developer: Gunfire Games
- Publisher: Gearbox Publishing
- Tanggal rilis: 25 Juli 2023
25. Grand Chase Classic
- Developer: KOG Studio
- Publisher: Netmarble, Megaxus
- Tanggal rilis: 2022
26. Returnal
- Developer: Housemarque
- Publisher: Sony Interactive Entertainment
- Tanggal rilis: 15 Februari 2023
27. Doom Eternal
- Developer: id Software
- Publisher: Bethesda Softworks
- Tanggal rilis: 20 Maret 2020
28. Warframe
- Developer: Digital Extremes
- Publisher: Digital Extremes
- Tanggal rilis: 25 Maret 2013
29. The Elder Scrolls Online
- Developer: ZeniMax Online Studio
- Publisher: Bethesda Softworks
- Tanggal rilis: 4 April 2014
30. Ark: Survival Evolved
- Developer: Studio Wildcard
- Publisher: Studio Wildcard
- Tanggal rilis: 25 Oktober 2023
Jadi itulah beberapa game rekomendasi genre action PC yang bisa dimainkan secara online. Apa ada game yang menarik perhatian kalian? Coba bongkar rahasia ya brott.
Dapatkan informasi keren di Gamebrott terkait Game Terbaik atau artikel sejenis yang tidak kalah seru dari Andi. For further information and other inquiries..